Masjid Agung Tuban
Apabila anda berjalan-jalan di alun- alun kota tuban, pasti anda akan melihat sebuah bangunan besar nan megah,yang bertengger di sebelah barat alun- alun kota tuban,nah benar sekali, itulah masjid Agung kabupaten Tuban.Masjid yang didirikan pada waktu pemerintahan Raden Tumenggung Koessoemodigdo (Bupati Tuban ke XXXV)ini memiliki berjuta keindahan wisata religi.dengan gaya ala 1001 malam masjid ini dapat membuat kagum para wisatawan yang berkunjung di kota tuban.Masjid agung tuban pertama kali dibangun pada tahun 1894,yang dahulu bernama masjid jami,Arsitek mesjid Jami tersebut ialah H.M.Toxopeus20. yang berkebangsaan Belanda
Di
daerah tuban terdapat sebuah sarana ibadah bagi umat muslim yaitu sebuah
bangunan masjid yang megah bagai sebuah bangunan fantasi. Masjid Agung Tuban
bagai replika Masjidil Harom berdiri megah di pusat kota. Dibangun menggunakan
ornamen unik yang menghiasi seluruh bangunan masjid. Mulai dari lantai keramik
yang indah, tembok-tembok yang penuh dengan ukiran, sampai kubah-kubah yang
bercat cerah menarik hati para pengunjung masjid sehingga orang yang beribadah
di dalamnya merasa nyaman karena bentuk masjid yang sangat bagus dan mengandung
alkuturasi.
Masjid agung demak
Begitu
pun dengan Masjid agung Demak merupakan contoh Bangunan hasil akulturasi, yakni
akulturasi antara Islam dengan Hindu. Masjid ini mempunyai nilai historis
cukup penting berkaitan dengan sejarah perkembangan agama Islam di Jawa.
Legenda–legenda muncul dari sejarah perkembangannya yang kemudian
menempatkannya pada kedudukan yang keramat bagi masyarakat yang menyakininya .
Bangunan masjid ini berdiri di atas lokasi sekitar alun–alun kota Demak . Wujud
arsitekturalnya menunjukkan akulturasi kebudayaan Islam dengan kebudayan Hindu
saat itu atap bangunannya runcing ke atas dengan tiang–tiang penopang yang
besar–besar dan tinggi. Motif–motif hias tiang bangunannya nampak berhubungan
dengan kebudayaan Majapahit .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar